Cara ROOT menggunakan FRAMAROOT

بِسْمِ اللهِ الرَّحْمنِ الرَّحِيمِ

Cara ROOT dengan FramaROOT

        Root adalah suatu system account yang memiliki kekuasaan absolut untuk mengakses dan mengeksekusi semua file, command, system, dalam sistem operasi berbasis linux (termasuk android). Intinya, root ini punya akses tanpa batas yang bisa mengubah, menghapus, menambah, bahkan merusak semua yang ada didalam sistem handphone kita. Nge-root artinya nge-hack sistem handphone supaya kita (pemilik dan pengguna HP) punya akses ke account root tersebut ,jadi kitalah yang punya kekuasaan penuh pada HP android yang kita punya.


trus tahu gak gan apa fungsinya?
      Fungsi root Android adalah untuk memberi hak penuh kepada pengguna Android untuk dapat masuk ke sistem Android. Dengan melakukan Root, pengguna dapat menambah, mengurangi maupun memodifikasi file-file atau data-data yang terletak pada sistem Android yang bila dalam keadaan standar (belum root) file-file tersebut tidak dapat di akses. Bila dianalogikan sistem operasi komputer Windows, fungsi root Android adalah memberikan hak administrator kepada pengguna.

dan perlu kita ketahui pula apa kelebihannya
Kelebihan HP android yang telah diRoot :

  • Akses tak terbatas terhadap system Android
  • Memindahkan instalasi aplikasi ke memory external sehingga memory internal tidak mudah penuh
  • Bisa menghapus aplikasi-aplikasi bawaan vendor yang kurang penting sehingga bisa menghemat baterai dan mempercepat kinerja
  • Dapat melakukan Backup aplikasi dan system sehingga ketika ingin melakukan install ulang atau reset pabrik kita tidak perlu mencari, mendownload lagi
  • Bisa merubah tampilan melalui Instalasi custom ROM
  • Bisa menambah kemampuan procesor dengan melakukan Overclock processor sehingga kinerja Ponsel manjadi lebih cepat
dan perlu kita ketahui pula di mana ada kelebihan di situ pasti ada kekurangan
Kekurangan HP Android Yang Telah diRoot :
  • Garansi HP hilanng : Semua vendor ponsel mengatakan bahwa HP android yang telah di root akan hilang masa garansinya, hal ini dikarenakan dengan kita telah me-root hp android kita, kita sudah mengotak-atik file system pada sebuah HP android sehingga vendor tidak mau bertanggung jawab apabila ada kerusakan HP android yang telah di root. Namun jangan khawatir, HP android yang sudah di root bisa kok dikembalikan dalam kondisi semula (unroot). Sehingga HP android masih memungkinkan untuk mendapatkan garansi kembali.
  • Rentan terhadap Virus dan Malware : Untuk masalah ini sepertinya sobat juga harus tau, dan harus tetap waspada untuk tidak sembarangan menginstal program pada hp android sobat, dan jangan lupa untuk memasang antivirus yang dapat sobat instal dari google play seperti : avast, dll.
Mau coba atau tidak yang pasti menurut ane sangat bermanfaat
dan berikut tutorialnya
1.Download terlebih dahulu FRAMAROOTnya Disini
2.Setelah di download agan pasang di HH agan 
3.Lalu Agan masuk dan akan muncul seperti di bawah ini kemudian agan tap mau superuser atau superSU
#tapi ane sarankan superSU


4.Setelah agan tap lalu agan tap BOROMIR

5.Maka setelah itu akan ada pemberitahuan sukses dan sekaligus untuk mereboot/mereset

6.Dan apabila setelah di reebot mucul aplikasi seperti dibawab itu bertanda HH agan telah sukses diROOT 


Tasted
  • Oppo Find Muse
  • Alcatel OT 4030D S'POP
  • Alcatel OT 8008D Scribe HD
  • Alcatel OT 997D
  • Alcatel OT Idol 6030X/6030D/6030H
  • Amoi N828
  • ASUS Memo Pad HD 7
  • Chinese Star S7589
  • DAXIAN XY100S
  • Explay HD Quad
  • Explay infinity II
  • Explay Polo
  • Explay Surfer 7.32 3G
  • Explay Surfer 8.31 3G
  • Fly IQ440 Energie
  • Fly IQ441 Radiance
  • Fly IQ442 Miracle
  • Fly IQ443 Trend
  • Fly IQ446 Magic
  • Fly IQ450 Quattro Horizon 2
  • Fly IQ451
  • GoClever Fone 570Q
  • Haipai I9389
  • Highscreen Alpha GTX
  • HKC Q79 3G
  • Huawei U8836D G500 Pro
  • IconBIT NetTAB Space 3G Duo
  • iOcean X7
  • Jiayu G2
  • Jiayu G3S
  • Jiayu G4
  • KENEKSI Beta
  • Lava iris 405
  • Lenovo IdeaPhone P700i
  • Lenovo IdeaPhone S720
  • Lenovo IdeaTab A3000-H
  • Lenovo IdeaTab S6000-H
  • Lenovo P770
  • Lenovo S820, S920, A390
  • Mito A800/> - Micromax Canvas HD
  • Motorola RAZR D3
  • Newman N1
  • Oppo findway U7015
  • OUMEI X5
  • Philips W536
  • Philips W736
  • Prestigio MultiPhone 4055
  • Prestigio MultiPhone PAP 4505DUO
  • Sharp AQUOS SH837W
  • Star S5 Butterfly
  • TeXet NaviPad TM-7055HD
  • Texet TM-5277
  • THL V12
  • THL W100 (130711)
  • THL W200
  • ZOPO C2 Platinum
  • ZOPO ZP 910
  • ZOPO ZP300+
  • ZOPO ZP900 Leader
  • ZTE V880G/H
  • ZTE V987 Grand X Quad


Selamat Mencoba
Semoga bermanfaat

0 Response to "Cara ROOT menggunakan FRAMAROOT"

Post a Comment

PERHATIAN!!!!!

Berkomentarlah di blog ini dengan sopan dan santun
X.Jangan mencamtumkan link promosi
X.Jangan berkomentar yang mengandung SARA atau hal-hal yg NEGATIVE
X.Tolong menggunakan identitas apabila berkomentar

Sekian dan Terimakasih